Tips Mudah Mengambil Foto secara Diam-diam


Selain digunakan sebagai alat komunikasi, fungsi lain dari smartphone android yang paling sering digunakan yaitu kamera, tak heran bila para produsen smartphone bersaing ketat untuk membuat smartphone dengan kamera yang berkualitas tinggi. Untuk menjepret sebuah gambar yang kita harus lakukan adalah membuka fitur kamera terlebih dahulu kemudian baru menjepretnya. Nah, bagaimana cara untuk mengambil foto secara diam-diam? Mari kita simak tipsnya di bawah ini.

Tips Mudah Mengambil Foto secara Diam-diam :

1. Aplikasi yang akan kita gunakan saat ini adalah Quick Camera. Oleh karena itu silahkan ambil dan instal terlebih dahulu aplikasi nya disini.

2. Buka Aplikasi Quick Camera yang telah di instal tadi lalu pilih setting. Gunanya untuk merubah pengaturan yang akan kita gunakan.


3. Choose Camera yang artinya pilih kamera. Sobat bisa memilih kamera depan atau kemera belakang yang akan digunakan.


4. Flashlight yang artinya lampu LED flash. Sobat bisa memilih untuk mengaktifkan atau mematikan lampu LED flashnya ketika sedang mengambil gambar, yang lain sesuaikan sendiri atau biarkan saja.



5. Selelah selesai silahkan tutup aplikasinya lalu cari Icon Take Photo, icon ini di gunakan untuk menjepret gambar hanya dengan sekali sentuh saja. Gimana? Keren kan


6. Untuk lebih mudahnya sobat bisa menaruh Ikon Take Photo di halaman depan seperti gambar di bawah ini.



7. Untuk membuka hasil jepretannya sobat tinggal buka aplikasi Quick Camera kemudian pilih Gallery



Sekian postingan dari saya kali ini, semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk membagikan tips ini ke media sosial supaya yang lain juga bisa ikut mencobanya. Silahkan di share sob.